Rabu, 23 Agustus 2017

I can't compile codeblock in ubuntu

Haiii semua balik lagi, disini saya bakalan jelasin cara mengatasi codeblock yang tidak bisa compile di Ubuntu. Saat kita membuild dan ternyata output menjelaskan bahwa /bin/sh: l: g++: not found. Jangan panik karena tidak bisa compile.

Kalian cukup ketikkan code berikut di terminal ubuntu kalian:

sudo apt-get install g++

Tunggu sampai proses instalasi selesai, setelah selesai coba di compile kembali program yang ingin dijalankan.

Semoga berhasil :)

0 komentar:

Posting Komentar